x-ray echo RM18
RM18 adalah efek vokal sejenis echo/repeater. Dengan 2 input (input mic dan input line). Efek hanya untuk input mic, sehingga input yang masuk ke in line tidak akan terpengaruh.
Dilengkapi parameter delay untuk mengatur jarak pantulan dan repeat untuk mengatur banyaknya pantulan. Karena tanpa LPF dan menggunakan khas dari MAM Audio maka hasil efek iki cukup "nyess".
Ada 3 kapasitor yang tidak tertulis nilainya, 2 kapasitor kecil nilai 470pF dan 1 kapasitor besar nilai 100n. Untuk IC menggunakan NE5532 dan PT2399, namun bisa diganti IC lain yang disuka.
KeyWords : echo, efek vokal, rm18, mam rm18
Link : https://mamaudio.id/skema/rm18